Alat dan Bahan :
1. Laptop
2. Cisco Packet Tracer
Langkah Kerja :
1. Buka Cisco Packet Tracer di laptop kalian lalu lakukan “Guest Login” lalu akan muncul halaman baru kosong di cisco.
2. Pada halaman baru kalian tambahkan switch beserta 15 PC sesuai perintah dari pembimbing kalian.
3. Pasang kabel pada setiap pc pc yang sudah kalian letakkan di cisco.
4. Setting IP pada masing masing pc.
Id vLan IP address vLan name
5 192.168.10.1-10.5 acp1
10 192.168.10.6-10.10 acp2
15 192.168.10.11-10.15 acp3
5. Jika sudah selesai lakukan pengetesan maka akan mendapatkan hasil successful.
6. Lalu setting pada switch masing masing dari awal.
7. Lakukan enable pada CLI lalu masuk ke config lalu terminal, seperti gambar dibawah ini.
8. Lalu buat vlan lalu memberikan nama sesuai perintah diatas.
9. Lalu lakukan interface menggunakan range agar lebih cepat prosesnya juga dengan do sh vlan br.
10. Lakukan juga dengan PC berikutnya.
11. Lakukan lagi dengan PC berikutnya.
Tes dengan sesame dan beda vlan
Comments